Salah satu aspek yang paling menarik dari perayaan ini adalah sajian kuliner yang dihidangkan. Seluruh hidangan dibuat dari bahan-bahan organik yang diproduksi langsung oleh petani organik di Arista Montana.Proses bercocok tanam padi huma dilakukan sebagai bentuk penghormatan pada alam. Berbeda dengan pertanian modern, padi huma ditanam di ladang k